DIALEKTIKA — PT Pertamina sejurus kebijakan Pemerintah Indonesia telah menaikan harga BBM jenis pertalite sejak Sabtu, 3 September 2022, pukul 14.30 WIB.
Kebijakan ini lantas diikuti oleh seluruh Pom bensin Pertamina yang ada di Indonesia, dengan menaikan harga BBM sebagaimana ketetapan Pemerintah Indonesia.
Yakni, khusus harga BBM naik untuk jenis pertalite yang semula Rp7.650 per liter menjadi Rp10.000 per liter.
Nah, ngomong-ngomong soal BBM jenis pertalite, ternyata ada Bahan Bakar Minyak yang kualitasnya tak kalah dengannya.
Yaitu, Revvo 89, merupakan Bahan Bakar Minyak yang diproduksi oleh PT Vivo Energy Indonesia—bukan PT Pertamina.
Revvo 89 menurut para reviewer, katanya Bahan Bakar Minyak ini setara dengan pertalite keluaran PT Pertamina.
Lalu soal harganya yang lebih murah? Pom bensin Vivo menjualnya di angka Rp.8.900 per liter—lebih murah dari pertalite kan!
Harga itu pun di klaim pihak perusahaannya sudah mengalami penurunan yang mana sebelumnya Rp9.290 per liter.
Respon (1)